Sunday, January 10, 2016

Life is never flat

Hidup itu apa?

Hidup itu saat kau terbangun dari tidurmu dan menemukan bahwa kau masih punya nyawa untuk bangun dan mengerjakan hal hal yang berguna di hari itu

Jangan pernah sia siakan kehidupanmu

Bahkan walau banyak yang membencimu jalani saja
Biarkan mereka berlalu biarkan mereka tidak suka padamu

Apa ini ceritaku?

Entahlah

Aku gatau aku baik atau buruk atau jahat sekalipun
Meski begitu aku cinta hidupku
Aku ingin berubah berubah jadi lebih entah baik atau bahkan buruk menurut mereka

Aku hanya ingin menyelesaikan tugasku yaitu sukses dan membahagiakan orang tuaku

Jika aku mundur dan menyerah sekarang berarti aku kalah dengan diriku sendiri

Aku termasuk pecundang kalo begitu

Aku akan bertahan dan berusaha dan memperbaiki sifatku yang menurut mereka udha jeek tanbah pula dijelekin

Sakit memang tapi itulah kehidupan tidak ada yng selalu berjalan lurus dan selalu baik baik saja

Pasti ada saja halangan rintangan dna ancaman yang akan memasuki kehidupan kita

11/0116

@NVTCLOUDS

No comments:

Post a Comment